SMAN 3 Temanggung Memperingati Hari Santri Nasional
Hari ini 22 Oktober 2022 merupakan hari yang istimewa karena diperingati sebagai Hari Santri Nasional. Sejarah Penetapan Hari Santri Nasional bersandar pada pencetusan Resolusi Perjuangan oleh Hadratussyekh KH Hasyim Asy’ari sebagai respons perlawanan terhadap Belanda pasca kemerdekaan. Hal sejalan dengan Baca Selengkapnya